Cara Merubah Gambar Icon Folder Windows 10 dan 11

Cara Merubah Gambar Icon Folder Windows 10 dan 11

kartininextgeneration.web.id – Salah satu cara yang sering dilakukan untuk kustomisasi tampilan Windows adalah dengan merubah gambar icon folder di Windows 10 dan 11.

Ini dilakukan agar tampilan folder di File Explorer tampak lebih fresh dan sesuai dengan yang diinginkan. Juga, merubah gambar icon folder akan membantu Anda menemukan folder dengan cepat.

Untuk melakukannya sangat sederhana, Anda hanya perlu memilih folder yang ingin dirubah gambar iconnya kemudian klik kanan dan pilih Properti.

Properti

Selanjutnya klik pada tab Sesuaikan lalu klik Ubah Icon.

Ubah Icon

Gambar yang dapat digunakan termasuk jpg, jpeg, gif, png, tif, tiff, bmp, dan ico. Gambar yang lebih kecil akan tampak lebih jelas daripada gambar yang lebih besar.

Terakhir klik OK dan Apply.

Untuk mengembalikannya ke icon default, Anda hanya perlu klik Kembalikan Default.

Kembalikan Default

Nah begitulah cara mengubah icon folder di Windows 10 & 11. Jika Anda ingin mencari icon-icon dengan kualitas yang baik dan gratis dapat mengakses website penyeida free icons seperti iconfinder.com atau iconarchive.com.

Berikan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *